DPRD. Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Rembang di DPRD Kota Semarang ,Kunjungan kerja tersebut di terima oleh Ir Purnomo dwi sasongko Kepala Bagian Umum Sekretariat DPRD Kota Semarang di ruang Transit, selasa (26/4/2022).Rombongan yang dipimpin oleh Ilyas selaku Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Rembang menyampaikan maksud dan tujuan melakukan kunjungan kerja yaitu untuk sharing terkait Dana Insentif Daerah,” matur nuwun atas kerawuhan panjenengan semoga kedatangan bapak ibu ke semarang dapat membawa berkah dan memperoleh ilmu guna kemajuan kabupaten Rembang”,ujar purnomo. Kota semarang memang telah berhasil dalam melaksanakan ,Monitoring Center for Prevention (MCP) periode 2018-2019 di atas nilai rata-rata nasional, MCP merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh KPK untuk memudahkan monitoring, koordinasi dan supervisi pencegahan korupsi bagi pemerintah daerah ,Kota Semarang secara konsisten selama dua tahun berturut-turut mampu memperbaiki tata kelola pemerintahan mulai dari opini WTP atas LKPJ-nya dan penetapan Perda APBD yang tepat waktu, serta penggunaan sejumlah aplikasi e-government, e-budgeting dan e-procurement.(SM/Setdprd)