DPRD. Untuk mendapatkan penjelasan lebih lanjut setelah mendengarkan penjelasan Bupati Rembang terkait Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2022 , setelah rapat paripurna badan anggaran langsung menggelar rapat Banggar dan TAPD untuk mendengarkan penjelasan lanjutan raperda perubahan APBD Tahun 2022 yang disampaikan oleh Fahruddin Sekretaris Daerah kabupaten Rembang, Rabu (21/9/2022) di hadiri oleh pimpinan dan Anggota […]
RAPAT PARIPURNA PENJELASAN BUPATI TENTANG RAPERDA PERUBAHAN APBD TAHUN 2022
DPRD. Sesuai Agenda kerja yang telah ditetapkan oleh Badan Musyawarah dan TAPD Kabupaten Rembang pada tanggal 5 September 2022 tentang agenda pembahasan Raperda perubahan APBD tahun 2022 , maka rapat Paripurna penjelasan Bupati tentang raperda perubahan APBD Tahun 2022 yang dipimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Rembang H Supadi di laksanakan, Rabu (21/9/2022) di hadiri oleh […]
RAPAT STAF SEKRETARIAT DPRD KABUPATEN REMBANG
SEKRETARIAT DPRD. Untuk Meningkatkan kualitas pelayanan dalam memfasilitasi anggota DPRD di perlukan rapat rutin untuk mengevaluasi kinerja sekretariat DPRD, maka pada, Selasa (20/9/2022) dilaksanakan rapat Staf Sekretariat DPRD Kabupaten rembang yang di hadiri oleh Sekretaris DPRD, Pejabat Struktural,Pejabat Fungsional, dan Staf Sekretariat DPRD Kabupaten Rembang, tujuan dari rapat terebut adalah untuk mengevaluasi program kerja yang […]
RAPAT PARIPURNA PERSETUJUAN RANCANGAN PERUBAHAN KUA PPAS TAHUN ANGGARAN 2022
DPRD. Setelah melewati serangkaian kegiatan pembahasan selama kurang lebih satu minggu akhirnya DPRD Kabupaten Rembang menggelar rapat Paripurna persetujuan rancangan perubahan KUA PPAS Kabupaten Rembang Tahun Anggaran 2022 , Senin (19/9/2022) yang di hadiri oleh pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Rembang, Bupati Rembang dan Organisasi Perangkat Daerah, H Supadi ketua DPRD yang memimpin jalannya rapat […]
AUDENSI ANTARA DPRD KABUPATEN REMBANG DENGAN KARYAWAN PT HOLI MINA JAYA
DPRD. Untuk memperjuangkan hak haknya karyawan PT Holi Mina Jaya meminta Audensi antara DPRD Kabupaten Rembang dengan karyawan PT Holi Mina jaya, setelah menerima surat permohonan tersebut akhirnya DPRD Kabupaten Rembang menggelar audensi terkait aduan tersebut, Kamis (16/9/2022) di ruang rapat badan anggaran yang di hadiri oleh Pimpinan DPRD , Komisi II DPRD Kabupaten Rembang, […]
RAPAT PARIPURNA PERSETUJUAN USUL TIGA RAPERDA
DPRD. Akhirnya langkah terakhir dari proses penyusunan Raperda inisiatif di laksanakan yaitu rapat Paripurna persetujuan usul tiga raperda inisiatif tentang Penyelenggaraan Perumahan dan Permukiman, Penanggulangan Penyakit Masyarakat dan raperda Fasilitasi Penyelenggaraan Pesantren. Rapat dilaksanakan di ruang rapat paripurna , Senin (12/9/2022) yang di hadiri oleh pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Rembang tujuan dari rapat paripurna […]
KUNJUNGAN KERJA DPRD KABUPATEN LAMONGAN DI DPRD KABUPATEN REMBANG
DPRD. Pada awal bulan september 2022 , Badan Musyawarah DPRD kabupaten Lamongan melakukan kunjungan kerja di DPRD Kabupaten Rembang ,di terima oleh Sri Watini, S.E Kepala Bagian Anggaran Sekretariat DPRD Kabupaten Rembang di Ruang Rapat Badan Anggaran ,Jumat (9/9/2022) Ali Makhfudi,S.Ag.,S.H.,M.M. yang memimpin rombongan mengatakan bahwa tujuan Kunjungan Kerja ini adalah untuk sharing terkait Tugas […]
KONSULTASI BADAN ANGGARAN DPRD KABUPATEN REMBANG DI DPRD KABUPATEN BANTUL
DPRD. Menjelang Pembahasan KUA PPAS Perubahan Tahun Anggaran 2022 Badan Anggaran DPRD kabupaten Rembang melakukan Konsultasi di DPRD Kabupaten Yogyakarta hal ini di lakukan guna memantapkan langkah langkah dalam pembahasan KUA PPAS Perubahan, agenda konsultasi tersebut di terima oleh Priyanto, S.TP kasubag rumah tangga dan aset Sekretariat DPRD Kabupaten Bantul di Ruang Rapat Paripurna ,Jumat […]
KUNJUNGAN KERJA DALAM DAERAH KOMISI IV DI DINAS PARIWISATA KABUPATEN REMBANG
DPRD. Guna melaksanakan fungsi pengawasan sesuai dengan tupoksinya Komisi IV DPRD Kabupaten Rembang melakukan kunjungan kerja dalam daerah di Dinas Pariwisata Kabupaten Rembang ,Jumat (9/9/2022) di terima langsung oleh Muttaqin Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Rembang di ruang kerjanya, Frida Iriani Wakil Ketua Komisi IV menyampaikan tujuan Kunjungan Dalam Daerah ini adalah untuk meninjau Kinerja Dinas […]
KUNJUNGAN KERJA DALAM DAERAH KOMISI IV DI NGULAHAN PARK KECAMATAN SEDAN
DPRD. Berwisata merupakan suatu kegiatan yang saat ini hampir selalu di lakukan oleh setiap keluarga, apalagi mereka yang memiliki pekerjaan yang berat dan kurang memiliki waktu untuk bercengkrama dengan keluarga. Berwisata tidaklah harus mengeluarkan biaya ekstra yang mahal karena ada juga orang yang selalu berfikiran jika berwisata haruslah memiliki uang ekstra. Salah satu tempat wisata […]